Awal Tahun 2020 adalah saatnya untuk mempersiapkan lagi gear, mental, dan juga waktu karena kita punya beberapa event race yang wajib kamu ikuti nih guys. Untuk yang pertama di bulan Februari 2020 ada event “Radiowave 3.0 x Liga Nasional F9U Seri 1” yang akan diselengarakan di Bumi Serpong Damai – Tangerang – Banten. Kapan? Hari/Day …