Event Micro Drone Race kali ini berbeda nih, kita akan balapan di dalam sebuah hanggar pesawat latih yang ada di Lanud Adisutjipto karena bertepatan juga dengan Jogja Air Show 2020. Exclusive hanya untuk 30 peserta aja dengan total hadiah sebesar Rp.6.000.000, nah makanya buruan daftar ya jangan sampe ketinggalan event epic kali ini. Kapan? Hari/Day …